Big Garden Corner adalah sebuah destinasi wisata baru di Bali yang berlokasi di area Sanur.
Wisata ini memiliki daya tarik dengan spot selfie dengan berbagai seni patung dan bahkan ada replika Candi Borobudur.
selain memiliki daya tarik spot selfie dengan keindahan patungnya, Big Garden Corner juga memiliki fasilitas taman bermain, restaurant hingga kolam renang.
Disini juga terdapat dekorasi payung warna warni yang membuat keindahan destinasi ini menjadi sangat instagramable.
Selain dinikmati oleh wisatawan lokal, Big Garden Corner juga sangat cocok dijadikan tempat untuk menyelenggarakan event gathering, ulang tahun ataupun wedding bagi orang lokal di Bali.
- Berlaku setiap hari Senin- Minggu
- berlaku bagi warga negara Indonesia
- Voucher berlaku untuk 1 orang
- Anak berusia di bawah 5 tahun dapat masuk tanpa dikenakan biaya
- Voucher tidak bisa di refund
- Voucher tidak bisa di reschedule
- Tunjukan voucher ke petugas yang berjaga